Wine & Wander Bath Bomb
Rp69,000
An invitation to celebrate, differently. Rayakan waktu istirahatmu dengan Wine & Wander Bath Bomb untuk menciptakan suasana mewah yang hangat ketika berendam. Kilau warna dan sentuhan aroma Wine yang elegan dari bola mandi ini akan menemani kamu merayakan momen spesial penuh kenyamanan. Dilengkapi dengan Niacinamide untuk membantu mencerahkan kulit selagi kamu melepas lelah.
Size
155gr | 5.46oz
Product Benefits
Membantu mencerahkan dan menghidrasi kulit
Memberikan sensasi mewah dan hangat untuk tubuh dan pikiran
Cocok digunakan untuk melengkapi momen selebrasi dengan orang terkasih
Full Ingredients
Sodium Bicarbonate, Citric Acid, Zea Mays Starch, Potassium Bitartrate, Niacinamide, Dipropylene Glycol, Polysorbate 80, Fragrance
May contain: CI 14720, CI 77019, CI 77491
Cara Penggunaan
Isi bathtub dengan air, lalu taruh Bath Bomb Maiimi ke dalam bathtub dan Bath Bomb akan mengapung serta menghasilkan warna pada air. Nikmati pengalaman mandi dengan sensasi baru.

Highlight Ingredients

Niacinamide
Vitamin B3 yang efektif untuk mengurangi kemerahan serta memperbaiki tekstur kulit. Niacinamide juga dapat membantu memberikan efek kulit lebih cerah dan merata dan menjaga hidrasi kulit tetap optimal.

Cream of Tartar
Membantu mengeksfoliasi kulit secara lembut untuk hasil kulit yang lebih halus dan segar.

Corn Starch
Membantu melembutkan dan menenangkan kulit. Corn Starch dapat membantu menyerap minyak berlebih pada kulit serta membuat kulit terasa halus setelah berendam.
Customer Review
c*****d
Belum dicoba tapi percaya aja sama maiimi udah langganan juga lucu anakku suka yang kuning hehe, tapi emang yang wine gak relate karena gak minum wine
dwitania13
Pilih bath bomb yang wine n dark shade karna tertarik dengan warnanya dan penasaran dengan wangi nya. Itu sebabnya nggak milih yang vanilla.
Belum tau wanginya seprt apa, belum pernah coba
Sofia
Akhrnya beli juga bath bomb & Bubble bath nya..Wanginya enak, busanya jg lembut bgt.. Gk bikin perih di mata.. bakal repeat order nii.. Thx u..